Profile Ketua-Waka OSIS dan MPK

Profile Ketua-Waka OSIS dan MPK

Berikut adalah profile Ketua dan Wakil Ketua OSIS – MPK terpilih tahun pelajaran 2013/2014 sampai masa periode tahun pelajaran 2014/2015 sebagai berikut :

Ketua OSIS
 
Nama : ARLIN ADITYA MEIDIANA PUTRA
Kelas : XI IPA3
Tempat dan Tanggal Lahir : Banjarbaru, 06 Agustus 1997

Wakil Ketua
Nama : TEDDY ZUNANDA ELVANNUR
Kelas : XI IPS2
Tempat dan Tanggal Lahir : Banjarbaru, 27 Juni 1996

VISI
Mengembangkan dan mewujudkan OSIS yang berwawasan kedepan dengan mendukung dan membantu siswa dalam kegiatan belajar, maupun kegiatan berorganisasi yang nantinya akan berguna di masa mendatang setelah lulus dari SMA Negeri 3 Banjarbaru.

MISI

  • Menumbuh kembangkan keimanan dan ketaqwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa melalui pembinaan rohani
  • Menumbuhkan rasa kekeluargaan antar siswa, meningkatkan kedisiplinan dan bertanggung jawab para siswa dalam berbagai kegiatan.
  • Mengembangkan kreatifitas, bakat, minat dan potensi siswa melalui kegiatan – kegiatan kurikuler, ekstrakurikuler dan berbagai organisasi yang ada.
  • Melanjutkan dan mengembangkan program kerja OSIS sebelumnya
  • Mengadakan kegiatan – kegiatan sosial dan keagamaan

==========================================================

Ketua MPK
Nama : SYAIKUL HIDAYAT
Kelas : XI IPA2
Tempat dan Tanggal Lahir : HST, 15 Juni 1997

Nama : NOVITA SARI
Kelas : XI IPA3
Tempat dan Tanggal Lahir : Banjarbaru,08 September 1996

VISI
Mewujudkan generasi OSIS SMA Negeri 3 Banjarbaru sebagai organisasi yang berkarakter dan dapat menampung segala aspirasi siswanya

MISI

  • Meningkarkan ketaqwaan dan keimanan terhadap Tuhan Yang Maha Esa
  • Meningkatkan program – program yang telah ada dan selama ini masih belum berjalan
  • Meningkatkan segala kreativitas dan potensi siswa ekstrakurikuler di SMA Negeri 3 Banjarbaru
  • Meningkatkan rasa solidaritas antar sesama pengurus OSIS
  • Menampung seluruh kritik dan saran dari seluruh warga sekolah agar dapat tercipta kerjasama dan kekompakan yang lebih baik
Total Pengunjung:272
Facebooktwitterrssyoutubeinstagram

About author

SMAGA Banjarbaru
SMAGA Banjarbaru 184 posts

Salah satu sekolah di Provinsi Kalimantan Selatan Kota Banjarbaru yang memiliki segudang prestasi dan sekolah favorit di Kota Banjarbaru

You might also like

KEGIATAN 0 Comments

Lomba Makan Kerupuk di SMA Negeri 3 Banjarbaru (17 Agustus 2016)

Dalam rangka memperingati Hari Proklamasi kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 71, SMA Negeri 3 Banjarbaru menyelenggarakan beraneka ragam lomba. Kemeriahan dan kegembiraan pun terpancar dari wajah siswa/siswi dalam mengikuti lomba

EKSKUR 0 Comments

Paskibra SMAGA Juara Umum Se-Kalimantan Selatan 2019

  Paskibra SMA Negeri 3 Banjarbaru kembali menorehkan prestasi yang sangat membanggakan dilomba PBB pada tahun 2019 ini, tak tanggung tanggung 3 kejuaraan yang di ikuti mulai awal tahun ini

INFORMASI 0 Comments

Lomba Tarik Tambang dalam Rangka Memperingati Hari Proklamasi RI Ke-71

Dalam rangka memperingati Hari Proklamasi kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 71, SMA Negeri 3 Banjarbaru menyelenggarakan beraneka ragam lomba. Kemeriahan dan kegembiraan pun terpancar dari wajah siswa/siswi dalam mengikuti lomba

4 Comments

  1. SMAGA Banjarbaru
    September 11, 18:55 Reply
    @<a href="http://www.smaga-banjarbaru.sch.id/#c3912566659736165687" rel="nofollow">prasetya eka nugraha</a> Sama - sama berdoa aja, semoga apa yg sudah direncanakan berjalan dengan baik dan benar
  2. Syaikhul Hidayat
    September 14, 19:33 Reply
    semua visi dan misi tsb tidak akan mudah terlaksana jika tidak ada kerja sama dari warga sekolah, so mari kita bekerja sama.
  3. Suriyadi Shoot
    September 16, 08:18 Reply
    @<a href="http://www.smaga-banjarbaru.sch.id/#c9091425772098894309" rel="nofollow">Syaikhul Hidayat</a>Yap... betul sekali

Leave a Reply