HUT SMAGA Ke-20 Begitu Meriah Yang Dihadiri oleh Bapak Walikota Banjarbaru

Hari Ulang Tahun SMA Negeri 3 Banjarbaru yang digelar setiap tanggal 29 Januari sudah mencapai yang ke-20, yang artinya bahwa sekolah kami yang tercinta ini sudah berusia 20 tahun.

Walau masih terbilang remaja tapi Smaga sudah banyak mengukir prestasi-prestasi mengkilap di tingkat provinsi bahkan nasional di bidang akademik maupun non akademik.

Semoga Smaga selalu berkibar, jaya dan sukses selalu…

Total Pengunjung:248
Facebooktwitterrssyoutubeinstagram

About author

SMAGA Banjarbaru
SMAGA Banjarbaru 184 posts

Salah satu sekolah di Provinsi Kalimantan Selatan Kota Banjarbaru yang memiliki segudang prestasi dan sekolah favorit di Kota Banjarbaru

You might also like

KEGIATAN SISWA 0 Comments

PMR SMAGA “We Care and friendly”

Dalam rutinitas upacara bendera setiap hari senin pagi, jika pian-pian ke SMAGA maka jangan heran amun ada dibarisan belakang para siswa yang juga berbaris dengan tertib namun memakai atribut (topi)

INFORMASI 3 Comments

Paparan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2019

PPDB atau Penerimaan Peserta Didik Baru adalah kegiatan rutin tahunan untuk menyambut tahun pelajaran baru yang dilaksanakan oleh sekolah – sekolah mulai dari tingkat sekolah dasar sampai dengan sekolah tingkat

KEGIATAN SEKOLAH 0 Comments

Serunya HUT Ke 25 SMAGA bersama Gubernur dan Wali Kota Banjarbaru

  Kehadiran Gubernur Prov. Kalimantan Selatan, H. Sahbirin Noor dan Wali Kota Banjarbaru, Aditya Mufti Arifin di SMAN 3 Banjarbaru (SMAGA) pada puncak peringatan HUT ke 25 SMAGA menambah semangat

0 Comments

No Comments Yet!

You can be first to comment this post!

Leave a Reply